Yayasan Diniyah Pekanbaru Gelar Workshop Penyusunan dan Fungsi Peraturan

    Yayasan Diniyah Pekanbaru Gelar Workshop Penyusunan dan Fungsi Peraturan

    PEKANBARU-Yayasan Diniyyah Pekanbaru menggelar Workshop Penyusunan & Fungsi Peraturan.  Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Ketua Yayasan Dr. Hj. Hasnati, MH, Rektor, Wakil Rektor, Dekan & Direktur Pascasarjana, Ketua Program Studi dan Kepala Biro AUK IAI Diniyyah Pekanbaru. Workshop ini dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 11 April 2023.

    Dr. H. Bahrun Azmi, SH, MH, M, SI menjadi Narasumber pada kegiatan Workshop Penyusunan & Fungsi Peraturan yang diselenggarakan oleh Yayasan Diniyyah Pekanbaru.  Workshop dilaksanakan bertempat di Yayasan Diniyyah Pekanbaru. Kegiatan dibuka oleh Ketua Yayasan Ketua Yayasan Dr. Hj. Hasnati, MH.

    Narasumber memaparkan materi terkait setiap Peraturan harus ada evaluasi karena Dinamika ini berubah untuk mencapai tujuan. Dalam penerapan program diperlukan seperangkat aturan dalam menyikapi regulasi sehingga diharapkan menjadi pedoman dalam pelaksanaannya.

    Lebih lanjut beliau menghimbau para peserta workshop agar dalam pembuatan aturan tersebut menggunakan bahasa yang jelas dan tidak multitafsir sehingga ia meminta para peserta betul-betul bisa merumuskan dan menyempurnakan secara bersama. (rel)

    pekanbaru riau
    Fernando  Yudistira

    Fernando Yudistira

    Artikel Sebelumnya

    Super Puma Dikerahkan TNI AU Evakuasi Korban...

    Artikel Berikutnya

    Rapat kerja Asosiasi Psikologi Islam Dosen...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Nusantara TNI Fun Run